RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)
RPP adalah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang di lakukan tatap muka untuk satu pertemuan atau lebih. RPP dikembangkan dari silabus untuk mengarahkan kegiatan pembelajaran dalam upaya mencapai kompetensi dasar.
Kebutuhan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran atau RPP bagi beberapa guru Sekolah Dasar menjadi sebuah kebutuhan primer yang harus dipenuhi.
Contoh RPP memberikan gambaran yang akan dibuat berdasarkan kebutuhan guru di sekolah masing-masing. Terkait dengan hal tersebut saya yang sedang belajar ini ingin sedikit menunjukkan contoh dari RPP dan saya berharap link ini dapat di unduh dan dipergunakan atau dimanfaatkan oleh para rekan guru yang membutuhkan.
Komentar
Posting Komentar