Langsung ke konten utama

Perkembangbiakan Tumbuhan Part 2


SUBTEMA 2


PERKEMBANGBIAKAN TUMBUHAN DENGAN TUNAS




Pembelajaran 4 Subtema 4 Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan ...



  • Selain dengan biji , tumbuhan berkembangbiak dengan tunas.
  • Tunas adalah anakan yang tumbuh dissmping tumbuhan induknya.
  • Ada tunas yang tumbuh di daun induk, contohnya cocor bebek.




Klasifikasi dan Morfologi Tanaman Cocor Bebek - Ilmu Pertanian
  • Salah satu contoh tumbuhan yang bertunas adalah pisang dan cocor bebek.
  • Tunas pisang tumbuh dari batang yang ada di dalam tanah.
  • Tunas pisang muda tumbuh menjadi tumbuhan baru disekitar induknya.
  • Tumbuhan cocor bebek berkembangbiak dengan tunas daun.
  • Tunas cocor bebek tumbuh di tepi daun.
  • Tahapan perkembangbiakan tumbuhan pisang dengan tunas.
  • Tahapan perkembangbiakan tumbuhan cocor bebek dengan tunas.
  • Perkembangbiakan dengan umbi.
    • Perkembangbiakan tumbuhan lainnya adalah umbi, Contoh : Umbi batang dan umbi bakar
    • Tanaman yang berkembangbiak dengan umbi batang contohnya : Kentang dan ubi jalar.
    • Tanaman yang berkembangbiak dengan umbi lapis, Contohnya : Bawan dan binga bakung.
    • Contoh tanaman yang berkembangbiak dengan umbi akar  wortel dan singkong



Pengertian Tanaman Umbi Berdasarkan Jenis Dan Contohnya ...




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Saling Memotivasi Antar Sesama Rekan di Sekolah

Manusia diciptakan untuk bersosialisasi dengan yang lainnya, tak ada manusia satupun di dunia yang hidup tidak bergantung kepada orang lain, karena satu dengan yang lainnya saling membutuhkan untuk menutupi kekurangannya. Faktor penyebab hal tersebut adalah karena manusia merupakan makhluk yang tidak sempurna.

Sub Tema 1 Perkembangbiakan Hewan dan Daur Hidup Hewan

PERKEMBANGBIAKAN HEWAN DAN TUMBUHAN Rangkuman Materi Perkembangbiakan Hewan  Hewan memiliki perbedaan dalam cara perkembangbiakannya. Hewan Berkembangbiak dengan bertelur dan melahirkan.

BELAJAR ADALAH KEBUTUHAN

Salam Milenial buat sahabat semuanya, kita tahu bahwa belajar merupakan sebuah kebutuhan, seperti halnya kebutuhan akan sandang, pangan dan papan. tanpa belajar hidup menjadi tidak terarah sehingga mudah untuk kita jauh tertinggal dari keberadaban dan keberbudayaan.